Dalam kesempatan kali ini,Saya akan menjelaskan cara-cara menghemat pulsa:
- Jika ingin memberitahu sesuatu kepada seseorang namun pulsa anda sudah sedikit,sebaiknya beritahu mereka lewat SMS saja.
- Jika anda adalah pengguna Smartphone seperti (Android,BB,iOS) sebaiknya anda berlangganan paket internet/data untuk Smartphone itu.Paket tersebut berbeda-beda tergantung operator. Karena kebanyakan fitur pada Smartphone harus menggunakan koneksi internet,dengan berlangganan paket maka anda telah menghemat biaya dan waktu.
- Jika anda sering SMS dan Telpon,sebaiknya anda berlangganan paket SMS dan Telpon juga.Kebanyakan operator memiliki paket ini,dengan begini anda dapat menjadi lebih hemat
- Jika anda berada di rumah dan ingin menelepon seseorang,sebaiknya gunakan telepon rumah saja.
- Ajak teman-teman dan kerabat anda untuk memakai operator yang sama dengan anda.Biasanya,Telpon dan SMS dari operator yang sama harganya lebih murah.Bahkan,ada yang gratis.
Cara mendapatkan Pulsa Gratis:
- Biasanya di Fanpage Facebook,Operator mengadakan quiz dan bonus pulsa sampai 100rb tanpa dipungut biaya apapun. Maka dari itu,sering-seringlah melihat dan mengikuti quiz di Fanpage FB Operator Anda,siapa tahu bisa mendapatkan pulsa.